Wednesday, 2 May 2012

membuat latar belakang posting dengan gambar




Dalam tutorial yang ini saya akan mempostingkan bagaimana cara membuat latar belakang posting dengan gambar dengan teknik code CSS akan membuat latar belakan postingan lebih bagus kalian bisa melihat contohnya



* Cara pembuatannya sebagai berikut

* Login ke blogger masuk ke Rancangan pilih Edit HTML

* Cari kode ]]></b:skin> dan letakan kode CSS dibawah ini diatas atau sebelum kode ]]></b:skin>

pre {
font-size: 12px;
padding: 0;
margin: 0;
background: #f0f0f0;
border-left: 1px solid #ccc;
border-bottom: 1px solid #ccc;
line-height: 20px; /*--Height of each line of code--*/
background: url(https://sites.google.com/site/shofisanjaya/image/pre_code_bg.gif) repeat-y left top; /*--Background of lined paper--*/
width: 600px;
overflow: auto; /*--If the Code exceeds the width, a scrolling is available--*/
overflow-Y: hidden; /*--Hides vertical scroll created by IE--*/
}
pre code {
margin: 0 0 0 40px; /*--Left Margin--*/
padding: 18px 0;
display: block;
}

* Alamat url gambar https://sites.google.com/site/shofisanjaya/image/pre_code_bg.gif  Bisa kalian ganti dengan gambar yang lain dibawah ini pilihan url gambarnya:
warna hitam:
https://sites.google.com/site/shofisanjaya/image/pre_code_bg_blk.gif
warna kuning:
https://sites.google.com/site/shofisanjaya/image/pre_code_bg_ylw.gif

* Setelah itu masukan kode dibawah ini ketika kalian ingin mempostingkan suatu Teks atau Code HTML

<pre><code>
Teks kalian yang ingin ditulis atau kode html
</code></pre>

0 comments:

Post a Comment

Tinggalkan komentar anda...